PEMBENTUKAN PANITIA PILKADES
26 Agustus 2019 11:29:58 WIB
Semin(Sida), Pemilihan kepala Desa serentak sebentar lagi akan dilaksanakan tepatnya tgl 23 November 2019. Dan untuk mengantisipasi hal tersebut maka pemerintah Desa semin bersama Bpd melaksanakan pembentukan Panitia PILKADES, adapun pembentukan dihadiri dan diikuti oleh pemerintah Desa semin, Anggota Bpd, lembaga Desa, juga tokoh masyarakat dan tokoh agama. Adapun panitia yg terpilih adalah pak Islan sebagai ketua, sekretaris suyatno, bendahara sumarno, logistik agus.Semoga dengan terbentuknya panitia PILKADES ini nantinya dapat berjalan lancar, aman kondusif hingga pelantikan kepala desa yang baru.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT DD KALURAHAN SEMIN
- PENYALURAN BLT DD TAHUN 2025
- Transparasi APBKal TA 2025 dan LPJ APBKal TA 2024
- KARANGPOH SUSUL DILEM JADI RUNER UP LUNAS PBB
- DILEM JAWARA LUNAS PBB PERTAMA
- APEL PAGI PAMONG KALURAHAN
- Peraturan kalurahan Nomor 1 tahun 2025 tentang Laporan Pertanggungjawaban APBKal 2024